Sains

Mengapa Lautan di Dunia Berubah Warna?

KOMPAS.com – Lautan di dunia mengalami perubahan warna. Peneliti menemukan sebagian besar lautan di Bumi, yakni sekitar 56 persen, berubah warna menjadi hijau. Kesimpulan tentang perubahan warna lautan di dunia ini diperoleh setelah mereka melakukan analisis citra satelit selama dua dekade. Akan tetapi, mengapa warna lautan di dunia bisa terjadi?

Spread the love

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *